VISI DAN MISI
Visi
Menjadi LPK unggulan yang mampu menghasilkan lulusan yang professional, beriman dan siap bersaing dalam dunia kerja
Misi
Guna mencapai visi tersebut di atas, LPK A’nur menetapkan beberapa misi, yaitu:
- Melaksanakan pendidikan dan pelatihan dengan menggunakan kurikulum berbasis kompetennsi secara berkesinambungan.
- Melaksanakan pendidikan dan pelatihan yang sesuai dengan tuntutan pasar kerja
- Peningkatan profesionalisme, kompetensi tenaga kerja dan edukatif.
- Memberikan pelayanan yang prima dan meningkatkan kepuasan pelanggan.
- Peningkatan sarana dan prasarana serta penunjang sesuai dengan tuntutan
Tujuan
Tujuan yang hendak dicapai dalam penyelenggaraan Lembaga Pelatihan dan Kursus A’nur adalah sebagai berikut :
- Menghasilkan sumber daya manusia yang professional, beriman dan siap bersaing dalam dunia kerja
- Terselenggaranya pendidikan dan pelatihan yang dibutuhkan tuntutan pasar
- Menjadi pusat Lembaga Pelatihan dan Kursus di kota Pekalongan dan sekitarnya
- Terjalinnya kerjasama LPK A’nur dengan pengusaha industri guna mengurangi pengangguran
Pos-pos Terbaru
- Kursus Jahit Kelas Malam
- Program Pendidikan Kecakapan Kerja Tahun 2024 di LKP A’NUR.
- Brosur Kursus 2024 LKP A’NUR
- Program Pendidikan Kecapakan Kerja Tahun 2023
- Telah dibuka Pelatihan Peningkatan Ketrampilan Kerja Kejuruan Hantaran
Arsip
- September 2024
- Agustus 2024
- Desember 2023
- Juli 2023
- Mei 2023
- Februari 2023
- Januari 2023
- November 2022
- Agustus 2022
- Agustus 2021
- Juli 2021
- Juni 2021
- Mei 2021
- Maret 2021
- Februari 2021
- Juni 2020
- Agustus 2018
- Desember 2016
- Juni 2016
- April 2016
- Maret 2016
- April 2015
- Maret 2015